
Ketua Pertina Makassar Diduga Korupsi Uang Bonus Petinju Amatir
MAKASSAR, RB – Forum atlit Tinju Makassar tuntut Ketua Pertina, pasalnya selama tiga tahun petinju amatir tak mendapat bonus saat mengikuti even kejuaraan tinju Lorong tahun 2017 yang dilaksanakan di Anjungan pantai Losari.
Forum petinju ini mendesak Ketua Pertina Makassar membayar bonus petinju tersebut, mulai bonus juara umum, juara emas dan lainnya, sesuai janji Ketua Pengkot Pertina Makassar.
Ketua Pertina Makassar sesuai pengakuan Busman peraih emas, sudah berulang kali diminta bonusnya, namun yang bersangkutan selalu mengelak dan janji janji saja.
Salah seorang pelatih Sasana Kharisma M Alan mengaku sangat kecewa atas janji janji palsu ketua Pertina Tawing dan akan terus mendesak Pertina Makassar untuk membayar bonus yang sudah dijanjikan.
Dijelaskan M Alan, ada janji bonus sudah sejak tahun 2017. Dijanji terus sampai tahun 2021 belum dibayar. Rinciannya peraih juara satu sebesar Rp 3 juta, juara dua Rp 2 juta dan juara tiga Rp 1 Juta dan masih banyak lagi bonus yang tidak terbayarkan.
“Sampai berita ini tayang, ketua Pertina Makassar, M.Tawing tidak mau mengangkat telepon dan tidak bisa dikonfirmasi,” pungkas M.Alan. (Arsyad Sijaya)
More Stories
Kapolsek Sumedang Selatan Pimpin Pengamanan Panen Hadiah Simpedes Bank BRI Cabang Sumedang Periode 2023
Sumedang, RBO - Halaman parkir Bank BRI Cabang Sumedang menjadi saksi dari keseruan acara "Panen Hadiah Simpedes Bank BRI Periode...
Galian C Disegel Desa Ciptasari, Diduga belum Kantongi Izin
Sumedang, RBO - Bertempat di Aula Heubeul Isuk Kecamatan Pamulihan telah dilaksanakan rapat koordinasi yang dihadiri pihak Desa TNI,Polri,Satpol PP...
Forkopimda Kabupaten Sumedang Cek Kesiapan Jalur Mudik Lebaran 2022
SUMEDANG, RB.Online - Mengantisipasi adanya lonjakan Arus pada Mudik Lebaran 1443 H, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sumedang melaksanakan...
Insiden Laga Bola Persahabatan, Kapolres Sumedang Minta Maaf atas Kesalahan Anggotanya
SUMEDANG, RB.Online - Kapolres Sumedang AKBP Eko Prasetyo Robbyanto, dalam satatementnya di RSUD Sumedang menyampaikan permohonan maaf dan rasa khususnya...
Sekolah Marak Jual Beli Buku LKS, Disdik Kab Sumedang Tutup Mata?
SUMEDANG, RB.Online - Dunia Pendidikan setiap semester ataupun tahun ajaran baru selalu jadi sorotan, hal ini maraknya oknum yang menjual...
Ratusan Tahun Makam Keramat Raga Bumi di TPU Raga Bumi Luput Perhatian
BANDUNG BARAT, RB.Online - Pemerintah Desa Galanggang, Kabupaten Bandung Barat menyimpan ragam wisata seperti Situs Makom Keramat yang berada di...
Average Rating