
Warga Panik SD Inpres Pajjokki Nyaris Terbakar
GOWA, RB – SD Inpres Pajjokki desa Tanrara kecamatan Bontonompo Gowa nyaris dilalap si jago merah di siang bolong, kejadiannya hari ini, Rabu (13/01/2021).
Asap api sempat terlihat oleh warga yang sedang melintas di depan sekolah, lalu singgah menyampaikan kepada warga terdekat, “sekolah kalo ada asap api yang muncul di ujung atap.
Spontan warga yang mengetahui langsung panik dan mengambil inisiatif tindakan pencegahan dengan cara menyiram dengan mamakai selang dari air ledeng milik warga yang ada di depan sekolah inpres namun menyiram air seadanya.

Selang beberapa menit setelah dihubungi, dua unit armada damkar dari kabupaten Takalar si penakluk si jago merah yang dipimpin langsung oleh Kanit pemadam.
Alhasil, si jago merah tak bereaksi dan dengan cepat penakluk api dari damkar Takalar membuat sekolah tak terjadi kebakaran.
Camat Bonsel, Danial mengatakan, api terlihat di lokasi, lalu dengan sigap semua pihak membawa bantuan bak air seadanya. Bibinkamtias juga terlihat sibuk membantu warga memadamkan amukan sijago merah.
Usut punya usut, api bersumber dari kabel tegangan tinggi yang rapat dengan ujung seng dan dilukai dengan seng, sehingga menimbulkan api. Kejadian ini tidak ada korban jiwa maupun material sekolah. (Arsyad Sijaya)
More Stories
Kapolsek Sumedang Selatan Pimpin Pengamanan Panen Hadiah Simpedes Bank BRI Cabang Sumedang Periode 2023
Sumedang, RBO - Halaman parkir Bank BRI Cabang Sumedang menjadi saksi dari keseruan acara "Panen Hadiah Simpedes Bank BRI Periode...
Galian C Disegel Desa Ciptasari, Diduga belum Kantongi Izin
Sumedang, RBO - Bertempat di Aula Heubeul Isuk Kecamatan Pamulihan telah dilaksanakan rapat koordinasi yang dihadiri pihak Desa TNI,Polri,Satpol PP...
Forkopimda Kabupaten Sumedang Cek Kesiapan Jalur Mudik Lebaran 2022
SUMEDANG, RB.Online - Mengantisipasi adanya lonjakan Arus pada Mudik Lebaran 1443 H, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sumedang melaksanakan...
Insiden Laga Bola Persahabatan, Kapolres Sumedang Minta Maaf atas Kesalahan Anggotanya
SUMEDANG, RB.Online - Kapolres Sumedang AKBP Eko Prasetyo Robbyanto, dalam satatementnya di RSUD Sumedang menyampaikan permohonan maaf dan rasa khususnya...
Sekolah Marak Jual Beli Buku LKS, Disdik Kab Sumedang Tutup Mata?
SUMEDANG, RB.Online - Dunia Pendidikan setiap semester ataupun tahun ajaran baru selalu jadi sorotan, hal ini maraknya oknum yang menjual...
Ratusan Tahun Makam Keramat Raga Bumi di TPU Raga Bumi Luput Perhatian
BANDUNG BARAT, RB.Online - Pemerintah Desa Galanggang, Kabupaten Bandung Barat menyimpan ragam wisata seperti Situs Makom Keramat yang berada di...
Average Rating