
Miris, Bendera Merah Putih Robek Berkibar di Depan Kantor Desa Cidenok
Majalengka, RBO – Miris nampak jelas bendera Merah Putih yang sudah kusam dan sobek masih terpasang di tiang bendera depan balai Desa Cidenok Kecamatan Sumberjaya Kabupaten Majalengka, terkesan dibiarkan begitu saja.
Keadaan tersebut sudah melanggar ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang No. 24 Tahun 2009 tentang Bendera, Bahasa dan Lambang Negara serta lagu kebangsaan. Pasal 24 huruf c secara tegas menyatakan bahwa pengibaran bendera Negara yang mengalami kerusakan tidak diizinkan.
Menurut salah satu warga yang enggan disebutkan namanya mengatakan, “diduga Pemerintah Desa Cidenok tidak mampu membeli bendera yang baru dan memadai.
“Ya, meskipun anggaran desa mencapai milyaran rupiah setiap tahunnya”. Cetusnya
Saat dikonfirmasi awak media, Kepala Desa Cidenok, Maman Suparman tidak ada ditempat, padahal masih jam kerja. Rabu (18/12/2024)
Dikonfirmasi melalui sambungan telepon via whatsApp pun, tidak menjawab sama sekali. (M.Yahya)
About Post Author
redi setiawan
More Stories
1007 Orang Honorer di Pelalawan Tidak Diperpanjang Kontraknya, Ini Penjelasan Kepala BKPSDM
Pangkalan Kerinci, RBO - Honorer di bawah 2 tahun, sepertinya harus segera mencari solusi lain. Pasalnya, tidak ada lagi honorer...
Kepala Daerah di Riau Lakukan Pertemuan, H Zukri SM Ditunjuk Jadi Ketua Forum Komunikasi Kepala Daerah Se-Riau
Jakarta, RBO - Beberapa hari menjelang pelantikan kepala daerah serentak di Istana Presiden, Gubernur dan Wakil Gubernur Riau dan seluruh...
Atap SDN Panyingkiran II Roboh Diterjang Hujan, Pj. Bupati Pastikan Perbaikan Segera Dilakukan
Sumedang, RBO - Atap enam ruang kelas SDN Panyingkiran II Kecamatan Sumedang Utara roboh akibat hujan deras pada Minggu (16/2/2025)...
PLN Indonesia Power dan Pemkab Sumedang Bahas Pajak Air Permukaan PLTA Jatigede
Sumedang, RBO - Sekda Kabupaten Sumedang Hj. Tuti Ruswati menerima audiensi bersama unsur PLN Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan (UBP)...
Yayasan Taruna Bakti Bungkam Soal Kepemilikan Lahan Cigending
BANDUNG, RBO – Hingga batas waktu yang telah ditentukan, Yayasan Taruna Bakti belum memberikan klarifikasi terkait kepemilikan dan pengembangan lahan...
Ratusan Sekolah Tingkat SD dan SMP di Tanjab Barat Berganti Nama, Ini Tujuannya
Tanjab Barat, RBO - Ratusan sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP) negeri di Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab...
Average Rating