
Meski Hujan, Pengurus Masjid Al Ikhlas di Kelurahan TabaJemekeh Sibuk Gotong Royong
LUBUKLINGGAU, RB – Meski dini hari ditengah cuaca hujan, sejumlah pengurus Masjid Al-Ikhlas Jl. Kerinci II, Rt. 10 Kelurahan TabaJemekeh, Kecamatan Timur I, Kota Lubuklinggau sibuk gotong royong membersihkan masjid.
Saat di jumpai awak Media RB, salah satu anggota pengurus masjid mengatakan, bahwa kegiatan hari ini adalah inisiatif dari pengurus masjid sendiri.
Ia menerangkan, kegiatan tersebut ialah membuat siring untuk aliran air masjid, karena selama ini pipa pembuangan suka mampet.
“Iya, hari ini kami membersihkan masjid dan fokus ke pembuatan masjid, karna pipa nya selama ini suka mampet” jelas pengurus masjid yang tak disebutkan namanya, Kamis (18/02/2021).
Nampak anggota pengurus masjid dengan senyuman dan tawa candanya bersemangat dalam kegiatan gotong royongnya, untuk mengantisipasi banjir dimusin hujan. (IQBAL RB)
More Stories
Kapolsek Sumedang Selatan Pimpin Pengamanan Panen Hadiah Simpedes Bank BRI Cabang Sumedang Periode 2023
Sumedang, RBO - Halaman parkir Bank BRI Cabang Sumedang menjadi saksi dari keseruan acara "Panen Hadiah Simpedes Bank BRI Periode...
Galian C Disegel Desa Ciptasari, Diduga belum Kantongi Izin
Sumedang, RBO - Bertempat di Aula Heubeul Isuk Kecamatan Pamulihan telah dilaksanakan rapat koordinasi yang dihadiri pihak Desa TNI,Polri,Satpol PP...
Forkopimda Kabupaten Sumedang Cek Kesiapan Jalur Mudik Lebaran 2022
SUMEDANG, RB.Online - Mengantisipasi adanya lonjakan Arus pada Mudik Lebaran 1443 H, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sumedang melaksanakan...
Insiden Laga Bola Persahabatan, Kapolres Sumedang Minta Maaf atas Kesalahan Anggotanya
SUMEDANG, RB.Online - Kapolres Sumedang AKBP Eko Prasetyo Robbyanto, dalam satatementnya di RSUD Sumedang menyampaikan permohonan maaf dan rasa khususnya...
Sekolah Marak Jual Beli Buku LKS, Disdik Kab Sumedang Tutup Mata?
SUMEDANG, RB.Online - Dunia Pendidikan setiap semester ataupun tahun ajaran baru selalu jadi sorotan, hal ini maraknya oknum yang menjual...
Ratusan Tahun Makam Keramat Raga Bumi di TPU Raga Bumi Luput Perhatian
BANDUNG BARAT, RB.Online - Pemerintah Desa Galanggang, Kabupaten Bandung Barat menyimpan ragam wisata seperti Situs Makom Keramat yang berada di...
Average Rating