Kodim 0610 Sumedang bersama Anggota Koramil 1001 Sumedang Utara Karya Bakti Bersihkan Lingkungan Museum

0 0
Read Time:56 Second
https://www.profitablecpmrate.com/ki4sf672yj?key=11d19e0ce7111b57c69b1b76cd2593c6

Sumedang, RBO – Anggota Staf Kodim 0610/Sumedang dan anggota Koramil 1001/Sumedang Utara dipimpin oleh Pasi Ops Kodim 0610/Sumedang Kapten Arh Ateng Jaelani melaksanakan karya bakti Pembersihan Lingkungan Museum Srimanganti bertempat di Rt 04 Rw 07 kelurahan Regol Wetan kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang. Jum’at(26/04/2024)

Adapun Sasaran Karya bakti yaitu, Pembersihan sampah dilingkungan Museum, Pemotongan Rumput di lingkungan Museum dan Pembersihan Lantai kayu/ papan disekitar museum.

Kegiatan diikuti oleh, Pasi Ops Kodim 0610 /Sumedang Kaptean Arh Ateng Jaelani Beserta anggota staf kodim, Anggota koramil 1001 / Sumedang Utara.

Pasi ops Kodim 0610/Sumedang Kapten Arh Ateng Jaelani Mengatakan bahwa kegiatan karya bakti ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan museum yang bersih dan nyaman serta memupuk sikap gotong royong didalam menyelesaikan pekerjaan. Ucap Pasi Ops

Lebih lanjut dikatakan pasi Ops, selain menjaga kebersihan lingkungan Museum, kegiatan ini diharapkan dapat membantu pihak Museum maupun pemerintah dalam menjaga cagar budaya di Kabupaten Sumedang, serta dapat memberikan manfaat dalam menciptakan kota Sumedang yang bersih, aman, tertib dan indah.

“Kegiatan karya bakti di Lingkungan Museum kasumedangan ini juga merupakan rasa cinta kita kepada leluhur Sumedang dan pejuang Sumedang ” pungkas Pasi Ops. (Nbbn

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *