
Giat Vaksin, Kapolsek Jati Gede: Polri Edukasi Masyarakat Bahaya Covid-19
SUMEDANG, RB.Online – Polres Sumedang giat melaksanakan kegiatan vaksinasi dosis 1 dengan sasaran Lansia, umum dan masyarakat rentan di UPTD Puskesmas Jatigede yang bertempat di UPTD Puskesmas, Selasa, (06/07/2021).
Kapolsek Jatigede IPTU Adang memimpin langsung kegiatan tersebut yang dihadiri Kepala Puskesmas Jatigede dr. Ika Sukarsih dengan vaksinator Dedi Sulaeman, SKM.
Adapun, yang memonitoring adalah Kanit Intelkam Bripka Komar Mulyana dan Bhabinkamtibmas Brigadir Ipul Munawar dengan peserta penerima vaksin sebanyak 80 orang.
Kapolsek Jatigede IPTU Adang mengatakan, jumlah peserta yang divaksin diantaranya 1 orang masyarakat rentan, 14 orang lansia dan 65 orang masyarakat umum. Sementara, penggunaan vaksin stok awal 63 vial, penggunaan vaksin 8 vial, lalu sisanya vaksin 55 vial.
Kapolsek menjelaskan, giat vaksinasi tersebut merupakan bagian dari program pemerintah dalam upaya menangkal perkembangan penyebaran Covid-19. Hal ini pemerintah melalui POLRI terus mensosialisakan ke masyarakat pentingnya vaksin itu untuk menambah dan sekaligus penyebaran Covid-19.
“Saat ini perkembangan penyebaran Covid-19 tingkat Jawa-Bali terus mengalami terpaparnya Covid-19, sehingga Pemerintah mengambil langkah sebagaimana yang diajukan Gubernur/Bupati dan Walikota diberlakukannya PPKM Darurat yang mulai diberlakukan sejak hari Sabtu 03 Juli sampai 20 Juni,Polri tetap mengedukasi Masyarakat agar tetap mematuhi Prokes,” pungkasnya. (Riks).
More Stories
Pj Bupati Sumedang jadi narasumber Rakornas Perpamsi Beri Perspektif Daerah
Sumedang, RBO -Penjabat (Pj) Bupati Sumedang Yudia Ramli selaku Direktur BUMD, BLUD dan BMD Kemendagri menjadi salah satu narasumber pada...
Wakil Ketua DPRD Pelalawan Awasi Pemutusan Kerja Tenaga Honorer
PELALAWAN, RBO -Wakil Ketua I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pelalawan H. Baharudin S.H,.M.H, menegaskan dan meminta Pemda Pelalawan...
Pemda Bantaeng Hibahkan Lahan 3.033 m² Kepada Polres
BANTAENG, RBO - Pemerintah kabupaten Bantaeng menyerahkan Hibah Lahan seluas 3.033 m2,kepada Kepolisian Resor (Polres) Bantaeng pada Selasa (13/2/2025). Penyerahan...
Danramil 1010/Darmaraja Pimpin Langsung Bakti TNI di Desa Ranggon
Sumedang, RBO - Danramil 1010/Darmaraja Kodim 0610/Sumedang Kapten Cba Tony Setiabintara memimpin langsung kegiatan Bakti TNI pembuatan saluran air di...
SPAM Ciparay: Kado Bupati Bandung Untuk Warga di 8 Kecamatan
KAB BANDUNG, RBO - Bupati Bandung Dadang Supriatna, bersama Wakil Menteri Pekerjaan Umum Diana Kusuma Astuti, dan Direktur Utama PDAM...
Anak PAUD Kunjungi Koramil 1007/Conggeang, Tanamkan Cinta Tanah Air Sejak Dini,
Sumedang, RBO - Peltu Karna Deni mewakili Danramil 1007/Conggeang Kodim 0610/Sumedang Kapten Inf Lilo Witjaksono berikut anggota menerima Sejumlah anak-anak...
Average Rating