Pemkab Sumedang Jamin Bantuan dari Donatur Tersalurkan bagi Korban Longsor
SUMEDANG, RB - Pemerintah Daerah Kabupaten Sumedang menjamin bahwa bantuan logistik dari donatur bagi para pengungsi bencana tanah longsor di Cimanggung dipastikan aman dan tersalurkan....