Serap Tenaga Kerja ke Jepang, Bupati Uji Nurdin Kunjungi Balai Latihan Kerja Bantaeng

Read Time:53 Second
https://www.profitablecpmrate.com/ki4sf672yj?key=11d19e0ce7111b57c69b1b76cd2593c6

BANTAENG, RBO – Bupati Bantaeng, M. Fathul Fauzy melakukan kunjungan ke Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Bantaeng, Rabu, 12 Maret 2025.

Dalam kunjungannya, kepala daerah yang akrab disapa Uji Nurdin ini diterima Kepala BPVP Ashari Arifuddin, selaku Penyedia dan Pengiriman Tenaga Kerja dari Jepang Wedahiro.

“Kami apresiasi BPVP yang sejak lama selalu membantu masyarakat Bantaeng dalam meningkatkatkan kualitas tenaga kerjanya,” katanya.

Kepala daerah termuda di Sulsel ini berharap Pemkab Bantaeng dan perusahaan penerima Penyedia yang juga sekaligus penyalur Tenaga Kerja dari Jepang itu,bisa menjalin kerja sama untuk mengurangi angka pengangguran di Kabupaten Bantaeng.

“Tentunya,melalui silaturrahmi Mr Wida ini kita berharap bisa membuka peluang untuk bekerja sama,khususnya dibidang tenaga kerja,” Kita ingin masyarakat Bantaeng bisa bekerja di Jepang,” tegasnya

Sementara Kepala BPVP Bantaeng Ashari Arifuddin memberi apresiasi atas kunjungan Bupati Bantaeng Uji Nurdin di Kantor BPVP Bantaeng.

Dengan kepemimpinannya Uji Nurdin selaku Bupati,dirinya optimis dapat meningkatkan lapangan kerja di Bantaeng.Ucapnya

“Tentunya kita berharap kolaborasi ini bisa dilanjutkan melalui pelatihan hingga pengiriman tenaga kerja,guna pengembangan kerja sama pihak Jepang, pungkasnya. (ALI)

About Post Author

redi setiawan

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Previous post Bupati Bantaeng Uji Nurdin Minta Perbaikan Jalan di Desa Pa’bantengang Jadi Prioritas