
Bupati Bantaeng Bersama Unsur Forkopimda Sambut Kunjungan Danlantamal VI Makassar

BANTAENG, RBO – Bupati Bantaeng, M. Fathul Fauzy Nurdin bersama umsur Forkopimda Bantaeng sambut kunjungan Komandan Pangkalan Utama Angkatan Laut (Danlantamal) VI Makassar, Brigjen TNI (Mar) Dr. Wahyudi, S.E M.Tr.Hanla,.M.M., M.Han. di Rumah Jabatan Bupati Bantaeng, Senin (10/3/2025).
Turut serta dalam penyambutan tersebut antara lain, Ketua DPRD Bantaeng, H. Budi Santoso, Dandim 1410 Bantaeng, Letkol Inf. Eka Agus Indarta, Kapolres Bantaeng, AKBP Nur Prasetyantoro Wira Utomo, Kepala Kejaksaan Negeri Bantaeng, Satria Abdi SH.MH, dan Ketua Pengadilan Negeri Bantaeng, Abdul Basyir.
Pada kesempatan itu,Bupati Bantaeng M Fathul Fauzy Nurdin mengatakan,Atas nama pemerintah dan masyarakat Bantaeng menyampaikan terima kasih sekaligus Apresiasi kepada Danlantamal VI Makassar telah berkunjung di Bantaeng.
Kedatangan Bapak Danlantamal VI beserta rombongan di Bantaeng, merupakan suatu kebanggaan dan penghargaan bagi kami beserta seluruh masyarakat Bantaeng.”Kami tentu merasa terhormat atas kunjungan ini,kata Uji Nurdin,” Tutur Bupati yang akrab disapa kr.Uji Nurdin itu.
“Semoga ke depan,Pemerintah Kabupaten Bantaeng dan Lantamal VI Makassar dapat bersinergi untuk mengisi pembangunan di kabupaten yang berjuluk Butta Toa Bantaeng ini,” Tandasnya. (ALI)
About Post Author
redi setiawan
More Stories
LSM KPK RI DPC Kab Tanjab Barat Laporkan PT. Jadeston Energy Pte.Ltd, dan Pemilik Tambang
Tanjabbar, RBO - Diduga PT. Jedestone Energi (Lemang) Pte.Ltd, Kelurahan Mekar Jaya (Parit Lapis) Kecamatan Betara, Kabupaten Tanjab Barat, di...
Wabup Husni Tamrin Ikuti High Level Meeting TPID Se-Provinsi Riau Jelang Hari Raya IDul Fitri 1446 H
Pelalawan, RBO - Wakil Bupati Pelalawan Husni Tamrin ikuti rapat koordinasi tingkat tinggi (high level meeting) Tim Pengendalian Inflasi Daerah...
Panen Padi bersama Bulog Sumedang dan Petani Unggulan
Sumedang, RBO - Bertempat di Kelompok Tani Maju Seluas 396 Ha Desa Gudangwangi Kecamatan Ujungjaya Kabupaten Sumedang telah dilaksanakan Panen...
Babinsa Koramil 1012/ Jatinunggal bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan TPU
Sumedang, RBO - Babinsa Koramil 1012/ Jatinunggal, Kodim 0610/Sumedang bersama warga Desa setempat melaksanakan kerja bakti pembersihan Tempat Pemakaman Umum...
Warga Cibugel Berburu Takjil Bersama Wabup Fajar
Sumedang, RBO - Suasana sore di Kecamatan Cibugel menjadi lebih semarak dengan kehadiran Wakil Bupati Sumedang, Fajar Aldila. Pemimpin muda...
Wakil Bupati Sumedang Fajar Tinjau Ruas Jalan Darmaraja-Cibugel
Sumedang, RBO - Untuk memastikan perbaikan infrastruktur jalan berjalan sesuai dengan kebutuhan masyarakat, Wakil Bupati Sumedang Fajar Aldila meninjau Ruas...
Average Rating